Rabu, 23 April 2008

memilih..

nggak ada yang salah dalam setiap pilihan..
karena yang menjadi masalah adalah saat kita menjalankan apa yang sudah kita pilih..
saat memutuskan dan menentukan pilihan, berarti kita sudah siap dengan segala yang akan menjadi konsekuensi..
saat memutuskan, saat itu pula kita telah mengundang ancaman, tantangan, dan kesulitan untuk datang ke hadapan kita..
seringkali semuanya terasa sangat berat dan pahit..
tiap langkahnya begitu berat..
namun terkadang, semuanya mengalir begitu saja. cukup kita siapkan satu pijakan kecil, dan jalan seolah terbuka begitu saja. saat kita sadar, kita sudah ada di tempat yang sebelumnya kita pikir tak mampu kita pijak..
manusia tak pernah tahu, apa yang terbaik baginya. tapi selalu tahu apa yang diinginkan. jadi berharaplah, punyalah keinginan, selama itu memang benar. dan serahkan jalannya pada Yang Maha Kuasa.. Dia yang tahu apa yang terbaik bagi kita..


*hufff... not really in a mood for writing today...

Tidak ada komentar: